Sains Data Enterpreneurship
Tujuan Kegiatan: Sebagai wadah untuk menumbuhkan jiwa entrepreneurship pada pengurus HMPS Sains Data. Bentuk Kegiatan: Kegiatan dilakukan dengan berjualan, jenis produk yang dijual dapat berupa makanan, paket wisudda atau merchandise dengan sistem Pre-Order atau membuka stand (ketika ada event besar di kampus)